Kamis, 20 Januari 2011

kebijakan, strategi dan isu yang dihadapi

ar

1. Kebijakan, Strategi dan Issu yang Dihadapi.

b. Arah kebijakan pembangunan Dinas Sosial Kependudukan Tenaga Kerja & Transmigrasi Kab. Enrekang sebagai berikut :

v Meningkatkan dan memeratakan pelayanan social, angkatan kerja dan termasuk pelayanan publik tentang kependudukan yang lebih adil cepat, dan akurat dalam arti setiap penduduk pelayanan, baik itu menyangkut dengan pelayanan document kepndudukan, informasi ketenagakerjaan maupun yang berkaitan dengan pelayanan social khusunya penyandang masalah kesejahteraan social

v Meningkatkan professionalisme pelayanan social yang berbasis pekerjaan social (social worked) dan ketenagakerjaan, baik yang dilaksanakan oleh pemerintah, masyarakat dan dunia usaha terhadap penyandang masalah kesejahteraan sosial dan teramsuk peningkatan professionalismenpelayanan public terhadap pembauatan document kependudukan.

v Memantapkan manajemen pelayanan social dan pelayanan public termasuk yang berkaitan dengan ketenagakerjaan, mencakup aspek perencanaan,pemantauan, evaluasi dan pelaporan.

Meningkatkan pendayagunaan potensi dan sumber-sumber kesejahteraan masyarakat meliputi tenaga kerja masyakat,TKSM/tenaga kerja social kecamatan TKSK, KT, LSM, relawana social dan organisasi kepemudaan, kalangan dunia usaha produktif, dan lembaga social masyarakat lainnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar